June 01, 2019 19:08

Selamat Malam, Dok. Batuk saya sudah lebih dari sebulan, tapi TIDAK disertai sesak nafas/sakit dada/sakit tenggorokan. Batuknya tidak menentu, kadang batuk pelan, kadang kencang sampai saya mual dan muntah. Beberapa terakhir saya juga flu dan sempat selama 2 hari demam disertai keringat dingin. Karena demam itu, saya mengkonsumsi obat yg tertera tulisan mengandung paracetamol (Lodecon) tapi badan menjadi sangat lemas, sampai saya jatuh dan sulit bangun sesaat. Yang ingin saya tanyakan: 1. Apa batuk saya ini masih kategori normal? Apa obat yang cocok untuk kondisi saya ini? 2. Apa ada kondisi dimana seseorang alergi terhadap obat tertentu? Terima kasih.

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Lihat pertanyaan dan jawaban serupa lainnya
Buka di app