February 26, 2019 10:21

anakku demam pada hari selasa malam, pertolongan pertama aku kompres karena belum turun padahal sudah di kasih prasetamol. hari kamis aku bawa ke DSA diberi obat penurun demam dan puyer serta salep karena demamnya disertai batuk pilek dan ada bintik bintik kecil di wajah kata DSA itu cacar air.setelah minum obat dari DSA, demam turun dan batuk sambil muntah mengeluarkan dahak..pertanyaan saya kenapa demamnya masih naik turun dan batuk pilek nya belum sembuh..? Apa yang sebaiknya saya lakukan menghabiskan obat dulu dari dokter? perlukan cek darah untuk mengetahui penyebab demamnya.terima kasih..maaf kadang saya kuatir berlebihan.

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Lihat pertanyaan dan jawaban serupa lainnya
Buka di app