April 03, 2019 11:44

Dokter, waktu saya BAB, keluar darah yang tidak sedikit dan darahnya tidak tercampur di fesesnya tapi darah keluar seperti air keluar dari jarum suntik. Ketika saya pegang seperti urat dok. Panjangnya kira-kira 2 cm dan tidak ada rasa sakit. Apa yang harus saya lakukan dok supaya tidak keluar darah lagi? Apakah ada obat yang cocok untuk saya? Saya tidak pernah mau diperiksa di klinik dan tidak mau operasi dok. Mohon sarannya. Trims.

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Buka di app