March 19, 2019 16:16

Assalamualaikum dok, saya terkena asam lambung naik dari bulan maret, itu GERD kata dokter yang saya kunjungi. Saya sudah 3x berobat ke dokter dan diberikan obat yang sama dengan antibiotiknya. Saya mau tanya, kenapa tidak ada perubahan ya mengonsumsi obat-obat itu. Saya juga sekarang merasakan perut saya di bagian lambungnya jika ditekan perih rasanya seperti luka dan rasanya panas dok. Saya hampir satu bulan, saat mengeluarkan BAB keras dan bentuknya seperti kerikil kecil-kecil saat mengeluarkannya, tapi setelah itu feses yang lain lembut dok seperti biasa. Dok sebenarnya apa yang terjadi dengan diri saya, tindakan apa yang harus saya lakukan. Obat atau suplemen apa yang saya harus konsumsi. Saya sekarang hanya rutin minum propolis dan jelly gamat. Terima kasih

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Buka di app