May 27, 2019 21:22
mata keluhan kepala mata lelah bekerja komputer sakit kepala air mata astenopia berairDijawab oleh
Ferdy (dr)
Selamat malam, terima kasih telah menghubungi honestdocs.
Dari keluhan yang disampaikan mengarah kepada astenopia atau mata lelah.
Mata lelah ini terjadi pada sekitar 75-90 persen orang yang bekerja di depan layar seperti komputer dan televisi.
Gejala mata lelah ini ditandai dengan munculnya rasa nyeri pada mata, mata berair, rasa terbakar, iritasi, pandangan ganda atau buram, hingga nyeri kepalabiasanya muncul karena otot mata dipaksa bekerja keras tanpa henti dan kehilangan kekuatannya.
Mata lelah akibat menatap layar terlalu lama dapat menyebabkan computer vision syndrome (CVS). Sindrom ini merupakan keluhan mata lelah karena menatap layar yang disertai dengan keluhan fisik seperti sakit kepala, nyeri leher, bahu, dan tangan.
Disarankan untuk memberikan waktu rehat pada mata, jangan menatap layar hp atau komputer terlalu lama (diselingi istirahat setiap 30 menit), usahakan posisi layar yang proporsional.
Semoga bermanfaat
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Beli Obat Mata via HDmall
Gratis Ongkir Seluruh Indonesia ✔️ Bisa COD ✔️ GRATIS Konsultasi Apoteker ✔️

Terimakasih dok atas penjelasanya 😇
Terimakasih dok untuk penjelasanya 😇
Beli Obat Saraf & Otak via HDmall
Gratis Ongkir Seluruh Indonesia ✔️ Bisa COD ✔️ GRATIS Konsultasi Apoteker ✔️

Terimakasih dok untuk penjelasanya 😇
Dijawab oleh
Ferdy (dr)
Sama-sama. Semoga dapat membantu ya 😊
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Beli PARATUSIN 10TAB 1 STRIP via HDmall
Gratis Ongkir Seluruh Indonesia ✔️ Bisa COD ✔️ GRATIS Konsultasi Apoteker ✔️

Mlm dok ,dok sya mau tanya knpa mata saya berat banget ketika mau ngedippin mata terus klo lama2 liat handphone matanya jadi berat terus suka sakit kepala,matanya suka gatel bngt terus ada air matanya
Mlm dok ,dok sya mau tanya knpa mata saya berat banget ketika mau ngedippin mata terus klo lama2 liat handphone matanya jadi berat terus suka sakit kepala,matanya suka gatel bngt terus ada air matanya