July 26, 2019 23:09
Dijawab oleh
Tim Medis HonestDocs
Halo, pertanyaan Anda mungkin kurang spesifik sehingga dokter belum bisa menjawab pertanyaan Anda. Tolong jelaskan lebih detail gejala, sudah berapa lama dan seberapa sering? Cantumkan juga informasi pribadi Anda seperti jenis kelamin, usia, pengobatan, atau makanan tambahan yang Anda makan, dll. Atau Anda dapat mencari informasi umum, daftar nama dokter dan lebih dari 5.000 artikel kesehatan di situs kami. Jika Anda bertanya tentang rumah sakit Anda dapat menemukan informasi kontak rumah sakit di sini. Untuk bantuan lebih lanjut Anda bisa mengirimkan email ke [email protected] Terima kasih
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok dada saya sakit pas ngendarai motor malam" dok.
Gimna cara ngatasinya dok
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo
Selamat malam,
Terimakasih sudah menghubungi honestdocs,
Sebelumnya ada beberapa hal yang perlu diketahui :
- umur dan jenis kelamin?
- sudah berapa lama keluhan ini dirasakan?
- apakah disertai demam?
- apakah nyerinya menjalar ke bahu atau tidak? apakah terus meneur apa hilang timbul?
- apakah disertai keringat dingin?
- apakah disertai mual? atau terjadi setelah terlambat makan?
- Apakah memiliki riwayat gangguan lambung / maag sebelumnya?
- apakah ada riwayat darah tinggi, serangan jantung, diabetes, kolesterol atau penyakit lainnya?
Nyeri pada dada dapat disebabkan oleh beberapa hal:
1. Serangan jantung
2. Gangguan asam lambung
3. Ketegangan otot sekitar dada.
4. Pankreatitis
5. Emboli paru
6. Radang selaput paru
7. Serangan panik
8. Penyakit lainnya
Saya tunggu informasi lebih lanjutnya agar saya dapat memberikan keterangan lebih detail mengenai pertanyaan bapak
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok saya sakit dada pas naik motor malam" dok
Dok saya sakit dada pas naik motor malam" dok