December 04, 2019 21:25
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo berapakah usia saat ini? kapan usia pertama kali mendapat haid?
salah satu faktor telat haid pada usia remaja adalah kondisi hormon yang belum stabil sehingga siklus haid juga belum teratur, dimana hal ini akan membaik seiring bertambahnya usia
siklus haid normal sendiri berkisar setiap 21-35 hari sekali dengan durasi 2-7 hari.
selain itu ada faktor2 lain yang mempengaruhi siklus menjadi tidak teratur seprti faktor stres, kelelahan fisik, perubahan berat badan ekstrim, konsumsi obat tertentu hingga kondisi medis yang mendasari.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Meso Slimming Treatment di Reface Clinic
Meso Slimming merupakan teknik non-bedah kosmetik dimana mikroskopis kecil dari obat-obatan kelas medis, vitamin, mineral dan asam amino disuntikkan ke dalam lapisan kulit. Penyuntikan dilakukan pada bagian atas dan tengah untuk mengatasi berbagai jenis masalah penumpukan lemak. Suntikan akan diberikan ke dalam mesoderm, yaitu lapisan lemak dan jaringan di bawah kulit. Befungsi untuk menghilangkan lemak tubuh yang tidak diinginkan dan selulit.

Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
halo
selamat malam
-berapa usia anda?
anda dapat melakukan pemeriksaan dengan dokter spesialis obgyn untuk mencari tahu penyebab haid anda yang tidak teratur
pada usia remaja, siklus haid terjadi 21-45hari berbeda dengan wanita dewasa yang siklus haidnya 21-35hari. biasa faktor ketidakseimbangan hormon, kegemukan, pikiran, stres, kecapean dapat mempengaruhi hal tersebut
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Saya masih berumur 15 tahun.pertama kali saya mendapat datang bulan pada saat kenaikan kelas 7 smp. Saya sering merasa resah dengan keterlambatan datang bulan saya
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
-apakah ibu atau tante ada yang mengalami hal serupa seperti anda? karena faktor keturunanpun juga dapat menjadi penyebab haid tidak teratur seperti yang dialami anda
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Saya kurang tau untuk hal itu,tapi sekiranya keluarga saya tdk ada yg mengalami.
Dijawab oleh
Ahmad Muhlisin (dr)
Selamat malam,
Pada remaja, haid yang tidak teratur seringkali disebabkan oleh ketidakseimbangan hormonal. Di mana tubuh masih belajar dalam menstruasi.
Berapakah tinggi badan dan berat badan Anda?
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dijawab oleh
Vania Angela (dr.)
-kapan pertama kali anda haid?
sebenarnya haid yang belum teratur pada usia remaja , normal terjadi.
cobalah untuk mencatat pada tanggalan setiap anda haid untuk mengetahui periode haid yang anda alami
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Hai dok,mengapa ya saya sering lambat datang bulan,bahkan bisa sampai 3-5 bulan,padahal saya masih remaja.jdi bgaimana tanggapan dan cara mengatasinya?
Hai dok,mengapa ya saya sering lambat datang bulan,bahkan bisa sampai 3-5 bulan,padahal saya masih remaja.jdi bgaimana tanggapan dan cara mengatasinya?