March 22, 2019 18:48

Saya mau konsultasi dok. saya wanita berusia 27 tahun, saya pernah punya riwayat phistula tiroid sejak umur 6 th dan telah di operasi saat saya berusia 15th.. dan smpe sekarang saya masi mengalami masalah di bagian tenggorokan saya, setiap kali saya banyak berbicara tenggorokan saya berasa penuh dengan lendir2 dan itu sangat mengganggu dan saya harus mengeluarkan nya (berbentuk dahak) dan semnajk operasi saya merasa pertumbuhan saya tidak berkembang, susah gemuk,. sekarang saya juga merasa semua badan saya sakit sakit, pegal pegal dan nyeri.. apakah kondisi yang saya alami berhubungan dengan kelenjar tiroid saya ?dan apakah saya perlu memperiksakan kembali kondisi saya yang berhubungan dengan phistula tiroid? solusinya gimana dok? terimakasih

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Buka di app