April 04, 2019 20:35

Halo Dokter, sejak umur 17 tahun, aku mengalami sakit gigi yang luar biasa. Tepatnya di bagian paling belakang, padahal gigi aku tidak berlubang. Sangking sakitnya, dulu aku sampai tidak bisa beraktifitas. Aku sudah pernah datang ke bidan dan katanya itu karena gigi yang mau tumbuh. Tapi, sampai sekarang gigi bagian belakang itu kadang masih terasa sakit, tapi memang sakitnya tidak separah yang dulu. Pertanyaan dari aku, apakah rasa sakit ini normal dan adakah obat tertentu yang bisa menghilangkan rasa sakitnya, Dok? Terima kasih.

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Buka di app