April 02, 2019 16:42
Dijawab oleh
Cindy (dr.)
Selamat malam
Terimakasih sudah bertanya
Sebelumnya
Usia anda berapa?
Apakah ada riwayat penyakit lain seperti asma?
Merokok?
Pekerjaan anda apa?
Penyebab sesak nafas secara tiba-tiba
1. Asma, disebabkan peradangan saluran udara (bronkus) menjadi bengakak, sempit dan menimbulkan dahak berlebih
2. Keracunan monoksida, biasa berdasarkan tempat kerja
3. Pneumonia, karena radanh di paru akibat infeksi
4. Ppok (penyakit paru obstruktif kronis) sekumpulan penyakit yang merusak paru-paru dan mengurangi pasokan oksigen ke darah karena terblokirnya jalan napas akibat peradangan atau kerusakan kantung udara
5. Obesitas dapat menyebabkan sesak napas karena kelebihan lemak di sekitar perut dan dada meningkatkan kerja otot-otot yang mengontrol pernapasan
Saran saya untuk pengecekan ke ugd akibat serangan sesak nafas
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Salam dok. Berat badan saya 53 kg dan tinggi 153 cm. Saya sering merasa sesak di dada, apakah itu gara2 kegemukan dok?
Salam dok. Berat badan saya 53 kg dan tinggi 153 cm. Saya sering merasa sesak di dada, apakah itu gara2 kegemukan dok?