February 15, 2019 15:19

Malam dokter, saat ini saya tinggal di Korea, dan terkendala dengan bahasa jika saya pergi berobat. Jadi begini dok…setiap musim panas hidung saya pilek dan mampet, mengeluarkan ingus terus menerus kadang cairannya encer, hidung juga terasa sakit. Kalau cairannya sudah keluar, mata saya jd berair, dan kelopak mata bagian bawah bengkak, gatal dan menghitam spt org kekurangan tidur. saya sudah berkali2 pergi ke rumah sakit dan mendapatkan suntikan dan obat minum, 2 minggu sembuh setelah itu kambuh lagi dok. saat ini saya sedang mengalaminya dok..apakah ini alergi karena perbedaan cuaca (Indonesia dengan Korea) ataukah penyakit dok? trima kasih dokter

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Lihat pertanyaan dan jawaban serupa lainnya
Buka di app