December 14, 2019 21:08
Dijawab oleh
Yoana (dr.)
halo sudah berapa lama keluhan dialami?
apakah benjolan baru muncul setelah anda menggaruk?
adanya benjolan di area vagina dapat disebabkan oleh beberapa kondisi seperti terbentuknya abses akibat adanya luka pada kulit area vagina yang terinfeksi, kista bartolin yang terinfeksi,dll
untuk mengetahui penyebab pasti, saya sarankan anda memeriksakan kondisi ke dokter untuk pemeriksaan secara langsung agar penanganan yang sesuai juga dapat diberikan
untuk sementara sebaiknya jaga kebersihan area kewanitaan, hindari menggunakan celana terlalu ketat, hindari penggunaan obat2an secara bebas, konsumsi parasetamol untuk mengurangi rasa nyeri
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Benjolan daeeah vagina bagian kanan,awal gatal saya garuk jafi benjolan, gmna atasinya nyeri luar biasa
Benjolan daeeah vagina bagian kanan,awal gatal saya garuk jafi benjolan, gmna atasinya nyeri luar biasa