January 31, 2020 20:24

Pertanyaan Dengan Promosi

selamat malam, dokter. saya akan ceritakan kondisi saya, dok. 1. hal ini yang telah lama saya rasakan. saya sering demam dan selalu mengkonsumsi obat penurun demam, dok. namun, hal ini terjadi hampir setiap hari (waktu : lebih sering muncul di sore dan malam hari) dok. dan sudah berlangsung lama. selain sering demam, saya juga sering merasakan pusing, sakit kepala sebelah, hingga mata saya terasa sangat panas dan seperti tertekan, dok. (waktu : lebih sering muncul di sore hingga pagi hari), dok. dan mual, muntah dan bagian leher belakang saya terasa sangat sakit, dok. 2. yang baru saya rasakan selain itu, hal baru yang saya rasakan adalah sakit di dada dan punggung sebelah kanan saya dok, sakitnya sejak tanggal 16 desember 2019 hingga saat ini, dok. mulai tanggal 16 des 2019, dada kiri terasa sakit, seperti terasa ditekan, dan saya pada waktu itu flu dan batuk. setelah melakukan pemeriksaan dan minum obat resep dokter, flu dan batuknya sembuh, namun dada masih terasa sakit hingga tanggal 5 januari 2020. setelah itu, dada kanan saya yang terasa sakit dok hingga saat ini. berat badan saya bekurang, dok. saya tidak nafsu makan semenjak desember lalu. mohon bantuannya untuk merekomendasikan obat, vitamin atau suplemen ataupun tindakan selanjutnya, dok.

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Lihat pertanyaan dan jawaban serupa lainnya
Buka di app