April 01, 2019 17:35
July 02, 2019 10:43
Buka di app
Dijawab oleh
Ferdy (dr)
Terima kasih telah menghubungi honestdocs.
Apakah mengonsumsi kerang dalam jumlah banyak?
Kerang memiliki kandungan vitamin B12 yang dibutuhkan tubuh. Vitamin ini berperan dalam pembentukan asam amino dan enzim yang penting untuk produksi hemoglobin.
Mengonsumsi kerang bisa membantu memenuhi asupan ini, tapi jika berlebihan, tubuh malah bisa mengalami overdosis. Terlalu banyak mendapat asupan vitamin B12 malah bisa memicu gangguan kesehatan. Orang yang mengonsumsi kerang secara berlebih rentan mengalami kulit gatal-gatal, muncul ruam merah, hingga diare.
Semoga bermanfaat.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Pagi dok. Saya usia 19 tahun. Kemarin pagi dan sore saya makan kerang. Keesokan paginya waktu saya BAB, feses saya warnanya hitam dok. Kenapa ya dok kok bisa begitu?
Pagi dok. Saya usia 19 tahun. Kemarin pagi dan sore saya makan kerang. Keesokan paginya waktu saya BAB, feses saya warnanya hitam dok. Kenapa ya dok kok bisa begitu?