July 26, 2019 19:04
Dijawab oleh
Vivi Kadarusman Tom (dr., Dipl.CIBTAC, CHt)
Halo
selamat malam bu
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Apakah ini pertama kali anak ibu menggunakan susu formula?
BAB berwarna hijau pada anak yang baru menggunakan suofr biasanya terjadi karena kandungan zat besi yang tinggi di dalam sufor.
Bila ibu baru mengganti sufor, pastikan pertama ibu memberikan sufor, encerkan sufor, sehingga tidak sekental dengan instruksi yang seharusnya
Bila BAB berwarna hijau disertai dengan lendir atau darah, bila anak tampak rewel, bila anak tampak selalu mengedar, ibu periksakan ke dokter atau ke UGD..
Semoga informasi ini membantu, silahkan kembali bertanya bila kurang jelas.
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Dok, anak saya umur 3bulan Bab nya 3hari sekali, dia minum susu formula , bab nya berwarna hijau tua apakah itu wajar buat baby umur 3bulan Terima kasih sebelum dan sesudahnya dok
Dok, anak saya umur 3bulan Bab nya 3hari sekali, dia minum susu formula , bab nya berwarna hijau tua apakah itu wajar buat baby umur 3bulan Terima kasih sebelum dan sesudahnya dok