Dijawab oleh
Galang Martin (dr)
Selamat pagi terimaksih telah bertanya di Honestdocs
kondisi berlebihnya air liur atau hipersalivasi, dapat sebagai penanda kondisi normal respon tubuh atau juga sebagai penanda ada nya gangguan sistemik lain nya. Untuk lebih pastinya kami menyarankan anda memeriksakan diri ke dokter terdekat untuk mengetahui penyebab hipersalivasi saudara. Apabila normal maka belum dibutuhkan obat-obatan untuk dikonsumsi mengingat kondisi saudara tengah hamil dikarenakan beberpa obat tidak dianjurkan ketika sedang kondisi hamil karena dapat mempengaruhi pertumbuhan janin.
Terimaksih semoga membantu :)
Dapatkan jawaban yang lebih lengkap dengan konsultasi langsung dengan dokter di rumah sakit atau klinik terdekat.
Beli Obat Langung Dikirim!
Gratis Ongkir Seluruh Indonesia ✔️ Bisa COD ✔️ GRATIS Konsultasi Apoteker ✔️

Selamat malam Doc, sy mw bertanya, solusi air liur berlebihan untuk bumil, obatnya ada ga... Terimakasih
Selamat malam Doc, sy mw bertanya, solusi air liur berlebihan untuk bumil, obatnya ada ga... Terimakasih