May 02, 2020 15:02

Selamat Sore Dok....Dok, saya ingin bertanya (35 Tahun, Pria, Telinga Bengkak di dalam sebelah Kanan, Sudah dialami kurang lebih 4 hari sejak 29 April 2020).Pada awalnya telinga saya hanya sakit ringan pada akhirnya bengkak disertai kesulitan membuka mulut, bunyi keras di telinga kanan, sakit jika telinga disentuh dan sakit pada saat sujud di dalam shalat.Telinga sakit ini saya alami karena terlalu sering kali menggunakan Cutton Bud dan juga memakai Headset Bluetooth dgn Volume maxKarena kondisi ini saya memutuskan konsultasi ke dokter, tetapi karena kondisi COVID - 19 dokter praktek ditempatku sangat terbatas sehingga saya konsultasi dengan teman saya yang juga dokter dan menyarankan saya meminum obat (Mefinal 500mg-3x1, Dexteem Plus 0,5mg-3x1 dan Cefadroxil Monohydrare 500mg-2x1) Obat terlampir dgn Gambar.Sudah 3 hari meminum obat ini, ada beberapa kondisi medis yg saya alamai :1. Hari Pertama (Demam, Masih Bengkak)2. Hari Kedua (Sedikit Demam, Bengkak Menurun, Sekali-kali Keluar Cairan Berwarna Kuning Bening dan Berbau busuk)3. Hari Ketiga (Tidak Demam, Bengkak menurun, Masih sekali-kali keluar cairan berwarna kuning bening dan berbau busuk)Pertanyaan saya :Apakah kondisi ini sudah bisa dikatakan wajar dan bisa sembuh?Atas perhatiannyaDiucapkan Terima kasih

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Buka di app