February 19, 2019 06:12

Selamat siang, dok. Jantung saya berdebar terus selama hampir dua minggu. Hal itu terjadi satu bulan yang lalu. Setelah saya ingat-ingat, waktu itu saya memang sedang mengkonsumsi berbagai macam obat, dan saya juga sedang cemas dan takut. Setelah masa dua minggu tersebut, detak jantung saya kembali normal. Tapi, rasa berdebar itu kembali lagi satu minggu kemudian setelah saya minum kopi. Sedangkan untuk saat ini berdebarnya hanya sesekali. Hanya saja, dada saya sering terasa berat, seperti ada benda berat yang menimpanya. Apakah ini penyakit yang serius, dok? Lalu penyembuhannya bagaimana? Terima kasih.

Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Lihat pertanyaan dan jawaban serupa lainnya
Dok dimana usg 4 dimensi yang biayanya murah dok. Terimakasih
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Buka di app