Tanya Dokter Tentang 'Obatan'
Kami tidak akan mengungkapkan nama dan informasi Anda
February 22, 2019 14:19
Terimakasih sudah bertanya di HonestDocs :)
Bakteri coccobacillus memang bisa disebabkan karena infeksi menular seksual. Bakteri ini berbentuk batang dan berjumlah banyak (juml......
(Tunjukkan semua)
February 24, 2019 15:23
Terimakasih sudah bertanya di HonestDocs :)
Untuk peningkatan berat badan signifikan yang terjadi bisa disebabkan karena faktor makanan yang anda konsumsi selama ini mengandung......
(Tunjukkan semua)
Halo Dok, saya mau tanya kenaikan BB saya yg tidak terkendali dalam waktu singkat. Apakah disebabkan ketidakseimbangan hormon?Saya sudah mengurangi makan nasi (1 kali sehari) tapi berat badan tetap naik. Apakah harus cek hormon dan pengobatan? Saya bisa cek ke dokter apa ya? Mohon sarannya.
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
February 27, 2019 05:14
Selamat Pagi.
Terima kasih telah menggunakan layanan konsultasi dokter online di HonestDocs.id.
Keluhan leher kaku kerap kali dialami oleh beberapa individu, mulai dari terasa......
(Tunjukkan semua)
Leher saya menjadi kaku setelah mengangkat beban, bagai mana solusinya dok?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
March 02, 2019 05:22
Selamat sore.
Terima kasih telah menggunakan layanan konsultasi dokter online di HonestDocs.id.
Primary biliary sirosis atau disebut juga sebagai sirosis empedu primer merupak......
(Tunjukkan semua)
cara pengobatan <em>Primary Biliary Sirosis</em> dan apa obatnya agar tidak kambuh lagi
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
February 12, 2019 16:42
Cara menghilangkan cemas berlebihan...
(Tunjukkan semua)
Dok, saya mengidap Hiperhidrosis sejak kelas 2 SMP, sering keringetan tanpa sebab biasanya di kaki, wajah dan tangan. Bagaimana pengobatan untuk penderita Hiperhidrosis? Terima kasih
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
February 26, 2019 11:23
Selamat sore.
Terima kasih telah menggunakan layanan konsultasi dokter online di HonestDocs.id.
Mata ikan atau dalam istilah kedokteran disebut klavus disebabkan karena adanya......
(Tunjukkan semua)
Maaf pak saya mau tanya, di ibu jari saya ada benjolan seperti mata ikan. Bagaimana cara mengobati nya ?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
March 30, 2019 08:23
Terima kasih atas responsnya. Apakah anda mempunyai riwayat alergi, atau sering batuk pilek?
Nyeri sekitar dahi dan mata dan yang tambah terasa ketika menunduk merupakan sala......
(Tunjukkan semua)
Pertanyaan Dengan Promosi
apakah penyakit sinusitis bisa disembuhkan ?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
February 26, 2019 07:21
Halo, Selamat sore, terima kasih telah menghubungi Honestdocs.
Sebelumnya, bagaimana kondisi kelopak mata anak anda saat ini?
Kalazion adalah hasil dari perjalan penyakit ......
(Tunjukkan semua)
Dok, anak saya usia 4 tahun..sudah kena bintitan selama kurang lebih 5 bulan..apakah masih bisa disembuhkan tanpa insisi.
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
March 04, 2019 21:57
Selamat malam.
Terima kasih telah menggunakan layanan konsultasi dokter online di HonestDocs.id.
Kuretase dilakukan untuk membersihkan hasil pembuahan yang tidak berkembang da......
(Tunjukkan semua)
slamat malam dok sya telah melakukan kuret pada tanggal 14 nov 2016, sya mau tanya apakah stelah kuret nyeri pada bagian bawah perut atau kram itu wajar ? sampai saat ini saya masih merasa suka kram di bagian bawah kadang sakit bnget kadang sakit nya ringan, lalu rasa sakit itu sampai berapa lama normal nya ? dan saat ini saya juga masih mngeluarkan darah, dan pendarahan berenti normal nya brapa lama dok ? mkasih sblum nya dok
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
March 05, 2019 17:36
Halo
terima kasih telah menghubungi Honestdocs.
Angioten adalah obat yang digunakan untuk:
1. mengobati penyakit hipertens pada orang dewasa atau anak-anak usia 6 tahun
2. m......
(Tunjukkan semua)
Baca Selengkapnya
Pertanyaan Dengan Promosi
Obat Angioten bisakan d berikan utk kasus venus statis ulcer dan tensi
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
February 12, 2019 12:10
Seluruh badan terasa dingin seperti keluar banyak air dalam tubuh termasuk gejala apa y dok? Langkah2 pencegahannya apa saja dok...
(Tunjukkan semua)
February 21, 2019 09:59
Halo dok saya ingin tanya setelah operasi masih keluar darah itu wajar TDK y
...
(Tunjukkan semua)
March 21, 2019 18:13
Selamat malam .. Maaf , Dok saya mau tanya apakah obat super tetra bisa mengobati gejala terkena penyakit sepilis...
Terima kasih........
(Tunjukkan semua)
Pertanyaan Dengan Promosi
apa baik dok obat super tetra buat penyakit spilis...terima kasih
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
February 12, 2019 16:42
Cara menghilangkan cemas berlebihan...
(Tunjukkan semua)
Dok, saya mengidap Hiperhidrosis sejak kelas 2 SMP, sering keringetan tanpa sebab biasanya di kaki, wajah dan tangan. Bagaimana pengobatan untuk penderita Hiperhidrosis? Terima kasih
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
March 04, 2019 19:40
Setelah saya konsumsi obat visanne kok haid saya gak berenti2 ya dok sudah 15 hari, pernah beberapa hari tidak keluar lagi menshya, langsung saya berhubungan setelah itu kok ban......
(Tunjukkan semua)
February 23, 2019 06:40
Dong mau tnya dong, did bawa mata sy ada garis putih mau mengilingi mata sya tpi baru bagian atas sama bawah, kita kira apa ya iTu dok...
(Tunjukkan semua)
February 12, 2019 10:11
Hai, Sri Ani terimakasih atas pertanyaannya
Asam lambung yang meningkat/maagh merupakan penyakit yang kambuh-kambuhan ya. Naiknya jumlah asam lambung ini disebabkan oleh bebera......
(Tunjukkan semua)
March 12, 2019 13:05
Selamat sore,
Pada miom yang sudah besar, maka upaya yang dapat dilakukan untuk menghilangkannya dilakukan tindakan operasi.
Sebaiknya dikonsultasikan dengan dokter kandu......
(Tunjukkan semua)
Pertanyaan Dengan Promosi
saya penderita miom atau adenomiosis berukuran 9cm.. saya tidak punya keluhan seperti sakit atau nyeri haid.. saya cuma mengalami haid yang tidak teratur dan volume haid yang banyak.. namun tidak begitu sering.. saya sudah 2 tahun menikah.. tp belum di beri keturunan.. haruskah saya menjalani oprasi.. atau adakah jalan lain.. dan apakah pasca oprasi nanti.. saya masih bisa punya anak
Pertanyaan untuk Rumah Sakit Kanker Dharmais dan sudah dijawab oleh dokter
April 01, 2019 22:39
Pertanyaan Dengan Promosi
Hai, terimakasih atas pertanyannya
Amandel merupakan penyakit peradangan pada jaringan amandel pada bagian tenggorokan. Penyebab amandel ini paling sering disebabkan oleh infek......
(Tunjukkan semua)
February 12, 2019 10:25
Hai, terimakasih atas pertanyannya
Apa keluhan yang anda alami sehingga memakai obat citotex?
apakah sudah periksa ke dokter?
Reaksi alergi disebabkan oleh paparan alergen ya,......
(Tunjukkan semua)
Baca Selengkapnya
Hi Dokter, saya baru saya melakukan cek Pap Smear dan hasilnya negatif (perubahan selulernya jinak) tapi ditemukan radang yang disebabkan oleh Cocobasilus. Hasil juga menunjukkan tidak dijumpai sel atipik ataupun sel ganas, tapi saya penasaran radang Cocobasilus ini apa ya dok? Apakah harus ada penanganan khusus atau pengobatannya kah? Apa radang ini yang jadi pemicu serviks?