Tanya Dokter Tentang 'Candida Albicans'
Kami tidak akan mengungkapkan nama dan informasi Anda
Pertanyaan Dengan Promosi
June 22, 2019 22:26
June 22, 2019 22:26
Antibiotik ditujukan untuk mengatasi infeksi yang disebabkan oleh bakteri, jadi antibiotik bukan merupakan terapi terbaik untuk infeksi oleh Candida albicans
Dan mengenai agen ......
(Tunjukkan semua)
Pertanyaan Dengan Promosi
rasionalkan apabila infeksi yang disebabkan oleh candida albicans di terapi antibiotik yang menghambat biosintesis dinding sel beta laktam? Kenapa? Dan apakah agen yg tepat untuk diberikan pada pasien yang terkena infeksi candida albicans?