Tanya Dokter Tentang 'Blighted Ovum'
Kami tidak akan mengungkapkan nama dan informasi Anda
September 22, 2019 20:19
Halo,
selamat malam, terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Sebelumnya ada beberapa hal yang perlu diketahui
- sudah berapa hari anda terlambat haid?
- apakah anda menggunak......
(Tunjukkan semua)
April 12, 2019 05:35
Halo,
Selamat pagi, terimakasih sudah menghubungi honestdocs
Sebelumnya ada beberapa hal yang perlu saya ketahui
- umur
- riwayat persalinan / keguguran sebelumnya
- tan......
(Tunjukkan semua)
May 11, 2019 05:39
Halo
selamat pagi
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Selamat atas kehamilannya
Testpack positif artinya ada hormon beta hCG dalam urin, yang berarti ada kemungkinan ham......
(Tunjukkan semua)
Hi dok,mau tanya saya kan udah telat 5 hari,terus saya tespek hasilnya positif, tapi di usg belum terlihat hasilnya..bagaimana itu dok? Terima kasih
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
May 14, 2019 12:12
Halo
Selamat siang.
Terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Gambar yang anda kirim tidak kami terima
Apakah ada terlambat haid? Bila iya, sudah berapa Hari terlambat haid? ......
(Tunjukkan semua)
siang dok.... saya mau nanya nih..apak saya keguguran dok..waktu saya datang bulan keluar plek seperti digambar..tapi saat di testpeck hasilnya samar"..
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
May 16, 2019 09:38
Halo
selamat pagi
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Sebelumnya ada beberapa hal yang perlu diketahui :
- kapan hari pertama haid terakhir?
Testpack adalah pemeriksa......
(Tunjukkan semua)
Saya sudah flek 5hari dan warnanya gelap, saya sudah tespek 3kali hasilnya dua garis yg satu samar, apakah ini flek normal awal hamil karna takutnya seminggu lebih keluar?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Pertanyaan Dengan Promosi
May 24, 2019 21:41
Halo dok saya mau tanya, apakah hasil tespek bisa salah?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
June 03, 2019 15:21
Halo, selamat sore
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Seberapa banyak darah yang keluar? dan berapa hari? berapa pembalut yang diperlukan ketika terjadi perdarahan?
Te......
(Tunjukkan semua)
Dok saya mau bertanya. Saya terakhir haid tanggal 31 maret, kemudian saya tes kehamilan menggunakan tespeck tanggal 2 Mei hasilnya garis dua dan satunya samar. Lalu saya periksa ke dokter tanggal 23 Mei untuk USG tapi belum terlihat kantung kehamilan dan janin Dok. Dan tanggal 25 Mei saya keluar darah seperti haid. Apakah saya hamil atau tidak Dok ? Mohon penjelasannya Dok. Terima kasih.
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
June 18, 2019 22:47
Halo bu
selamat malam
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Apakah ibu menggunakan urine pertama dipagi hari untuk testpacknya?
Testpack adalah pemeriksaan untuk mengetahu......
(Tunjukkan semua)
Mlm dokret.. slma 2 bln saya blum haid ini saya sudh mlakukan tespact hsil ya garis nya satu tebal sblh lgi buram. Blum jls bgi saya ap it positif or negatif. Tp saya merasakn typ tlat mkan mual. Di mulut rasanya pgn meludah or hisap permen. Napa ya dok. Sblum nya saya pny ank 3 th sesar. Bhya gk jika hmil lgi saya pgn normal. Mksih
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
June 19, 2019 23:13
Saya tidak dapat memastikan apakah ada garis samar atau tidak bu, seperti yang saya sebutkan tadi, fotonya sangat buram, tidak terlihat garisnya
bila ibu merasa garisnya samar,......
(Tunjukkan semua)
Dok saya tdi pagi tes ini hasilnya apa hasilnya hamil atau tidak dok
Pertanyaan untuk Klinik Bidan Murniati dan sudah dijawab oleh dokter
July 11, 2019 02:41
Selamat pagi, terimakasih atas pertanyaan Anda di Honestdcs.
Ada tambahan informasi yang kami perlukan:
- Apakah siklus menstruasi Anda sebelumnya teratur?
- Apakah sudah melak......
(Tunjukkan semua)
Baca Selengkapnya
Ini kehamilan saya yg ke 4 sebelumnya saya punya riwayat keguguran di kehamilan yg kedua di usia kehamilan 12 Minggu dan harus kuret Dok,maksimal usia kehamilan berapa Minggu dokter kandungan biasanya menvonis blight ovum,dan apakah hal yg wajar terjadi di usia kehamilan 8 Minggu janin belum terlihat saat di USG?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
December 27, 2019 12:49
Halo selamat siang,
Terima kasih telah menghubungi Honestdocs.
Pada usia kandungan 9 minggu, umumnya janin sudah terlihat melalui pemeriksaan USG. Jika belum terlihat, maka ......
(Tunjukkan semua)
Saya hamil 9minggu dok,, pas di usg kata bidan janin nya blm keliatan ,, apakah di usia kandungan 9minggu ga keliatan janin nya wajar2 aja dok
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
December 05, 2019 08:06
Iya dok, saya liat gambar hasil USG dokter nya usia kandungan saya 7W 3D dan HPL nya 19-07-2020
Sedangkan haid terakhir saya tgl 14 agustus 2019 dan perkiraan Bidan HPL 20 mei ......
(Tunjukkan semua)
Pertanyaan Dengan Promosi
November 14, 2019 06:36
Pagi dok, apakah ada cara pencegahan kehamilan yang aman untuk kehamilan yang masih terlihat kantung dan belum tumbuh janin? bagi yang belum siap untuk hamil.
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
September 22, 2019 20:19
Halo,
selamat malam, terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Sebelumnya ada beberapa hal yang perlu diketahui
- sudah berapa hari anda terlambat haid?
- apakah anda menggunak......
(Tunjukkan semua)
Ass dok mau tanya saya blm terlbat datang bulan tp di tespeck positif Pa bnr saya hamil?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
September 21, 2019 22:09
Halo,
selamat malam, terima kasih sudah menghubungi honestdocs
apakah ibu menggunakan urin pagi untuk testpack?
Testpack adalah pemeriksaan untuk mengetahui apakah ada kehamil......
(Tunjukkan semua)
Selamat malam dok ,, Saya mau tanya ,, saya sudah telat haid 3hri ,, dan saya sudah melakukan tespack dan hasilnya garis 2 cuma yang satu masih samar2 ,, itu gmna dok ?? Terima kasih dok sebelumya ,,
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
September 18, 2019 02:42
Halo
selamat pagi
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
apakah ibu menggunakan urin / air kencing pagi untuk pemeriksaan testpacknya?
1 garis atau dua garis samar bu?
maaf ......
(Tunjukkan semua)
Assalamu'alaikum dok. Dok , saya tes pack pada hr ke 2 telat datang bulan. Tp saya test masih garis 1 tapi samar .apakah saya hamil dok?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
September 10, 2019 20:22
halo bu
selamat malam
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Testpack adalah pemeriksaan untuk mengetahui apakah ada kehamilan atau tidak; dengan pemeriksaan hormon beta hCG......
(Tunjukkan semua)
Selamat malam dok, saya ingin tanya, saya baru saja menikah 27 agustus. Daru tgl 27 agustus sampai 2 september saya dan suami selalu berhubungan dan tidak menggunakan alat kontrasepsi, pada tgl 2 september saya mengalami flek saya kira akan haid tp ternyata tidak, Hpht saya 21 juli dan siklus hadi saya 32 bahkan bisa lebih, biasnya dalam 1 thn ada siklus yg benar2 panjang sampai 38 hari. Waktu saya tespack setelah flek hasilnya +. Mohon penjelasannya doj terimakasih.
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
September 06, 2019 17:18
Selamat sore, terimakasih telah menghubungi honestdocs.
Tespek dua garis, baik jelas ataupun samar berarti menunjukkah hasil positif. Artinya, ada hormon beta HCG yang terdapat......
(Tunjukkan semua)
Dok,saya kan telat haid,nah pas test pack muncul strip 2.tp yg 1 samar2 Hari ini tiba2 muncul flek coklat kehitam2an gitu kaya haid, Apa mungkin hasil tes kmrin itu negatif ya dok
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
August 14, 2019 18:09
Halo
selamat sore
terima kasih sudah menghubungi honestdocs
Sebaiknya ibu coba melakukan USG di dokter kandungan , sehingga dapat dilakukan USG transvaginal untuk melihat lebih......
(Tunjukkan semua)
Halo dok Saat ini saya sedang hamil 12minggu karna penasaran saya akhir nya melakukan usg di bidan terdekat .. namun waktu usg tersebut masih berupa kantung belum ada janin nya Apa inu tidak bermasalah ya dok ?
Pertanyaan ini telah dijawab oleh seorang ahli medis
Pertanyaan Dengan Promosi
August 06, 2019 23:49
Ass dok mau tanya saya blm terlbat datang bulan tp di tespeck positif Pa bnr saya hamil?